Sosial

q

SIMPEL, CARA MEMBUAT UNDANGAN PERNIKAHAN DENGAN COREL DRAW

Kembali lagi ke blog admin yang sederhana ini hehe. Kali ini admin mau ngasih sebuah tutorial yang keren neh buat kalian semua. Apalagi jika kalian adalah seorang jomblo dan sudah mendapatkan pasangan, tutorial ini pasti cocok hehe. Tutorialnya yaitu bagaimana Cara Membuat Undangan Pernikahan


Apa sih itu undangan? Undangan adalah sebuah penghormatan yang berupa selembaran atau surat kepada seseorang untuk dipersilahkan hadir pada hari dan waktu yang telah tertera di undangan. Tetunya kalian pernah donk mendapatkan undangan dari teman atau keluarga kalian, baik itu undangan pernikahan, undangan ulang tahun, undangan aqiqah dan masih banyak lagi yang lainnya.

Kalau kalian mempunyai jiwa seni yang tinggi, itu bisa dijadikan peluang usaha donk. Coba kalian banyangkan jika setiap minggu mendapat pesanan untuk membuat undangan pernikahan? Wah pasti untungnya sangat besar sekali. Nah maka dari itu kalian bisa melihat tutorial ini sampai selesai.

Untuk membuat desain grafis tentunya kita membutukan sebuah aplikasi atau software untuk mendukung kerja kita. zaman sekarang sudah banyak sekali aplikasi desain grafis yang bisa kalian pakai seperti Photoshop, Adobe Ilustrator, dan juga CorelDraw. Semua software itu sudah sangat popular dikalangan desainer.

Namun pada artikel ini admin akan menganjarkan membuat undangan dengan menggunakan CorelDarw X7. Kenapa harus X7 sih min? emang gak bisa ya di CorelDraw versi lain? Tenang tutorial ini bisa kok kalian buat juga di CorelDraw X3, X4,X5,X6 atau pun versi yang lain yang terpenting kalian sudah memahami tool-tool dan fungsi apa saja yang ada di CorelDraw. Jadi saran admin jika kalian seorang pemula, kalian pelajari dan pahami terlebih dahulu bagaimana menggunakan CorelDraw agar kalian tidak kebingungan.

Ok jika semua persipan sudah langsung aja kita simak tutorial Cara Membuat Undangan Pernikahan Dengan CorelDraw di bawah ini.

1. Install dan jalankan CorelDraw di Pc kalian atau laptop.

2. Kemudian buat backgroundnya terlebih dahulu dengan menggunakan Rectangle tool dan beri warna yang kalian inginkan.
3. Buat objek lingkaran dengan menggunakan Ellipse tool, beri warna dan duplikan kemudian letakkan seperti ini.
4. Selanjutnya kalian pilih Blend, tarik dari objek atas ke bawah. Jika benar hasilnya akan begini.
5. Kalian bisa mengatur jumlah duplikatnya sepeti yang admin beri tanda merah di atas.

6. Hilangkan garis pinggirnya dengan cara pilih Outline Pen > No outline.

7. Jika sudah kalian letakkan objeknya ke background yang kalian buat tadi seperti ini.
8. Langkah selanjutnya kalian selek objeknya lalu pilih Object > Transformations > Position maka nanti akan muncul jendela perintah di sebelah kiri.
9. Atur seperti yang admin buat atau sesuai dengan yang kalian inginkan.
10. Maka hasilnya seperti ini.
11. Kalian bisa mengatur warnanya sesuai dengan imajinasi kalian heeehee.


12. Langkah selanjutnya pada menu atas pilih Text dan pilih Insert Character, nanti akan muncul jendela perintah dibagian kanan.

13. Atur seperti ini lalu cari objek yang kalian inginkan. Cara mengambilnya yaitu kalian klik kiri dan tahan gambar yang kalian mau lalu tarik ke lembar kerja.
14. Setelah kalian dapat objeknya kalin beri warna dan susun sepeti admin buat.
15. Buat objek persegi panjang menggunakan Rectangle tool dan beri warna.
16. Hilangkan garis pinggirnya seperti cara nomor 6 tadi.

17. Buat lagi pesegi panjang seperti yang admin buat di bawah ini.
18. Pilih Polygon tool dan atur seperti ini. Untuk memberi warna pada garis pingir yaitu selek objek lalu klik kanan pada warna yang kalian inginkan.
19. Selanjutnya kalian duplikat dan susun seperti yang admin buat ini.
20. Kemudian kalian buat lagi objek persegi panjang dengan Rectangle tool dan atur sepeti ini.
21. Pada Polygon tool pilih Banner Shapes dan buat objek seperti ini.
22. Langkah terakhir tinggal kalian buat tulisan menggunakan Text tool.
23. Selesai.

Itulah tutorial Cara Membuat Undangan Pernikahan dengan CorelDraw. Mudah-mudahan bermanfaat buat kalian semua. Kalau kalian bingung bisa tanyakan di kolom komentar di bawah. Jangan lupa share dan sampai jumpa lagi.

0 komentar:

Posting Komentar

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *